Resep Dan cara Membuat Roti Cappati
Seperti yang aku bilang di foto sebelah
kayaknya roti ini mah sdr an sm roti maryam / roti canai . Cuma ya itu
roti cappati ini tanpa telur tapi full rempah . Rasanya ? Enaaaak gurih
dan wangi rempah .. dan bikinnya pun gak ribet
_____________________________________________
Resep Roti Cappati
Bahan
300gr terigu protein sedang
225ml air hangat ( pakai secukupnya ,aku pakai santan )
1sdt garam
1/2 sdt bubuk Ngo Hiong ( atau kapulaga bubuk )
Minyak
samin ,untuk olesan ( aslinya ghee ya tapi aku ganti minyak samin
dicampur dg Blue band cake and cookies 😁) Minyak sayur untuk rendaman
0 Response to "Resep Dan cara Membuat Roti Cappati "
Posting Komentar